Monday, March 14, 2011

Membuka banyak terminal dalam satu form


Bagi pengguna linux anda sudah tidak asing lagi dengan yang namanya terminal, nah jika kita sering oprek oprek di linux pasti kita sering membuka beberapa terminal sekaligus dalam satu waktu dan ini akan memperlambat kerja anda dalam mengesplorasi pengetahuan yang ada.
Nah disini penulis akan membahas bagaimana cara membuka banyak terminal dalam satu form, disini kita akan menggunakan sebuah aplikasi yang sangat mirip dengan terminal namanya yaitu
TERMINATOR, ya dengan aplikasi ini kita bisa membuka banyak terminal untuk mempercepak kerja kita, nah bagaimana caranya??? Oke langsung saja
1. Anda harus mempunyai koneksi internet
2. Buka terminal bawaan linux dan ketikkan
sudo apt-get install terminator
3. tunggu sampai proses download selesai, tidak lama kok mungkin cuma 500kb
Setelah selesai instalasi buka terminator yang sudah terinstal tadi.
Bagaimana cara membuka terminal lagi lagi?? caranya sangat mudah anda hanya perlu klik kanan dan klik split horizontally atau split vertically. untuk screenshotnya dibawah ini

No comments:

Post a Comment